Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
Mengenal Pahlawan Nasional Jilid 2
Pahlawan Nasional adalah gelar tertinggi yang diberikan oleh pemerintah Indonesia terhadap tokoh-tokoh yang telah berjasa besar dalam memperjuangkan kepentingan bangsa dan negara Indonesia. Tentunya gelar ini tidak diberikan sembarangan. Hanya tokoh-tokoh yang terbukti telah melakukan perbuatan nyata dan dapat diteladani oleh masyarakat saja yang bisa mendapatkan gelar Pahlawan Nasional ini.
Buku Mengenal Pahlawan Nasional Jilid 2 adalah kelanjutan dari seri Pahlawan Nasional yang akan membantu kamu mengenal sosok para tokoh yang dianugerahi gelar Pahlawan Nasional atas jasa-jasa mereka. Buku ini dengan lengkap mengulas biodata, riwayat hidup, serta fakta-fakta menarik dari Ir. Soekarno, Rasuna Said, Halim Perdanakusuma, Silas Papare, I Gusti Ngurah Rai, dan tokoh-tokoh Pahlawan lainnya. Tunggu apa lagi, mari kita mengenal lebih jauh para Pahlawan Nasional Indonesia dengan membaca buku ini!
Ketersediaan
P05154 | 923.5 DIN m | Perpustakaan SDIT Al-Fityan School Gowa (923.5) | Tersedia |
B24-0061 | 923.5 DIN m | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
B24-0058 | 923.5 DIN m | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
Nonfiksi
|
---|---|
No. Panggil |
923.5 DIN m
|
Penerbit | Esensi Erlangga Group : Jakarta., 2014 |
Deskripsi Fisik |
xii+172 hlm;17.5X25 Cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-7596-72-6
|
Klasifikasi |
923.5
|
Tipe Isi |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain