Image of Sultan Shalahuddin Palestina Series 1 Prahara Mesir

Text

Sultan Shalahuddin Palestina Series 1 Prahara Mesir



Setelah 88 tahun dikuasai pasukan Salib, Yerusalem akhirnya kembali ke pangkuan umat Islam. Tepat pada 2 Oktober 1187 atau setelah tiga bulan berjibaku dalam Pertempuran Hattin. Pasukan Islam yang dipimpin Sultan Shalahudin Al-Ayyubi berhasil menaklukkan dan membebaskan kota suci itu dari kezhaliman dan kebiadaban.
Perlakuan pasukan Islam saat menaklukkan kota ini di bawah komando Sultan Shalahuddin sungguh amat berbeda dengan perlakuan pasukan Salib saat menduduki Yerusalem pada 1099. Pasukan muslimin memperlakukan para penduduk dan tawanan perang dengan akhlak islami. Tidak ada pembantaian, tidak ada darah yang tumpah di kalangan warga sipil. Bahkan, hewan dan tanaman, juga gereja-gereja terjaga dari kerusakan. Seperti yang telah dicontohkan oleh Rasulullah dalam Al-Qur’an dan Hadits Nabi.
Sejak saat itu, Yerusalem menjadi kota yang aman dan damai dalam naungan kepemimpinan Islam. Semua umat beragama dapat beribadah dengan tenang dan terjaga keamanannya. Misi yang diemban Shalahuddin Al-Ayyubi mungkin telah tercapai. Akan tetapi, tanggung jawab menjaga kota suci ketiga umat Islam ini terus berlangsung hingga akhir zaman.


Ketersediaan

P056382x9 HAN sPerpustakaan SDIT Al-Fityan School Gowa (2x9 SEJARAH Islam DAN BIOGRAFI)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Fiksi Anak Islam
No. Panggil
2x9 HAN s
Penerbit Pustaka Al-kautsar : jakarta timur.,
Deskripsi Fisik
196 hlm; 21 X 14 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-1695-94-4
Klasifikasi
2x9 SEJARAH Islam DAN BIOGRAFI
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya