Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
Kumpulan tanya jawab seputar shalat : menjawab tuntas masalah shalat
Shalat merupakan ibadah yang paling pertama dihisap pada diri seseorang hamba pada hari kiamat, namun pada kenyataannya masih banyak umat manusia yang belum memahami masalah shalat secara baik dan proporsional sehingga tidak sedikit dari mereka yang mengerjakannya tidak sempurna padahal ibadah ini merupakan sebagai penentu ibadah-ibadah lainnya. permasalahan itu akan sirna apabila kita memperbaiki dan menyempurnakan shalat sehingga kita tergolong orang-orang yang beruntung dan di jauhi dari siksa api neraka
Ketersediaan
EB0276 | 297. 412 ALM k | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa (E-Book) | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
297. 412 ALM k
|
Penerbit | Almahira : Jakarta., |
Deskripsi Fisik |
640 hlm. ; 23 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-2582-16-3
|
Klasifikasi |
297 .412
|
Tipe Isi |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain