Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
Bumi Makkah : wanita agung itu bernama Khadijah
Novel menarik ini, mengangkat sebuah kisah tentang para perempuan yang terinspirasi kepada sosok penuh teladan yang kematiannya demikian “ditangisi” nabi besar kita, Muhammad Saw. akibat rasa cintanya yang demikian dalam. Dialah Khadijah binti Khuwailid.
Seorang perempuan pertama yang mengakui kenabian dan kerasulan suaminya. Seorang yang telah berjuang mati-matian mengorbankan apa yang dimilikinya, termasuk jiwa dan raganya, demi perjuangan dakwah Islam.
Seorang perempuan yang telah mengajarkan kepada kita akan apa itu kesetiaan, keteguhan, semangat hidup, dan ketegaran yang nyata dalam membela nilai-nilai kebenaran.
Dan, para perempuan itu (Khaila, Hegma, Elyfa, Mandira, dan Can Yi Mei) yang awalnya terjebak problem hidupnya masing-masing, tiba-tiba menemukan sebuah pelajaran penting yang sangat berharga dari sosok Khadijah.
Lantas, bagaimana mereka bisa mengenal istri Nabi tersebut? Dan, pelajaran penting seperti apa yang membuat hidup mereka demikian tercerahkan?!
Simak novel religius yang sangat menyentuh dan inspiratif ini.
Ketersediaan
B01368 | 813 VAN b | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
813 VAN b
|
Penerbit | shabil : Yogyakarta., 2011 |
Deskripsi Fisik |
431.;20cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786029787290
|
Klasifikasi |
813
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet. 1
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Vanny Chirisma W
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain