Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
Aqiqah : Risalah lengkap berdasarkan sunnah nabi
Buku ini “Buku Aqiqah Risalah Lengkap Berdasarkan Sunnah Nabi” , Buku ini berisi penjelasan tentang aqiqah dan kewajiban-kewajiban orangtua terhadap bayi mereka, baik sebelum maupun setelah dilahirkan. Buku ini penting dimiliki oleh para orangtua, calon orangtua yang menanti kehadiran buah hati mereka, dan siapa saja yang ingin mengetahui lebih dalam lagi tentang aqiqah, serta kewajiban terhadap bayi sesuai ajaran lslam.
Penjelasan aqiqah yang dipaparkan buku ini merujuk kepada sunnah Nabi Shallallahu AlaihiSallam. Kendati dikemas dalam pembahasan fikih, namun buku ini tidak terjebak ke dalam persoalan khilafiyah yang berbelit-belit. Ia memaparkan secara garis besar perbedaan pendapat utama menyangkut tata cara pelaksanaan aqiqah dan menunjukkan pendapat yang paling valid berdasarkan nash yang shorih dan sahih.
Buku ini tak hanya menjelaskan hukum aqiqah, tapi juga membentangkan uraian tata cara pelaksanaan, syarat-syarat, dan hikmah aqiqah. Bahkan lebih dari itu, risalah aqiqah ini dilengkapi pula dengan pembahasan mengenai anjuran agama kepada para orangtua untuk memiliki keturunan, serta kewajiban yang harus ditunaikan orangtua menjelang dan sesudah pelaksanaan aqiqah.
Ketersediaan
B02600 | 2X4.172 AHM a | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
B02677 | 2X4.172 AHM a | Perpustakaan SMPIT Al-Fityan School Gowa | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
2X4.172 AHM a
|
Penerbit | Qisthi Press : Jakarta., 2010 |
Deskripsi Fisik |
viii, 116 hlm. ; 12.5 x 17.5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-1303-26-2
|
Klasifikasi |
2X4.172
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet. 13
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain